
Keren, SMAN 1 Fakfak Terapkan Ujian Berbasis Android Tablet Tahun 2023 Oleh: Yunus Adiantor SL, S.Pd., M.Si Senin, 27 Maret 2023 adalah hari pertama pelaksanaan Ujian Sekolah atau yang sekarang disebut Ujian Satuan Pendidikan di SMA Negeri 1 Fakfak. Adalah mereka pelajar kelas XII SMAN 1Fakfak Tahun Ajaran 2022/2023 berjumlah 324 peserta yang berkesempatan melaksanakan Ujian Satuan Pen...

Tugas Admin Sekolah, Guru, Wali Kelas dalam Penggunaan Aplikasi e-Rapor Kurikulum Merdeka Admin: SMAN 1 Fakfak Penggunaan aplikasi e-Rapor Kurikulum Merdeka tidak bisa berjalan dengan lancar dan baik tanpa keterlibatan berbagai pihak. Yang memegang peran penting dalam menggunakan aplikasi e-Rapor tersebut di antaranya adalah admin sekolah yang nantinya akan bertugas melakukan in...

Panduan Penggunaan Aplikasi e-Rapor Kurikulum Merdeka untuk Guru Admin: SMAN 1 Fakfak Panduan penggunaan aplikasi e-rapor Kurikulum Merdeka ini diperuntukan bagi guru mata pelajaran, pembina ekstrakurikuler, koordinator Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, terkhusus dalam bahasan ini adalah untuk Guru Mapel. Terdapat beberapa panduan dalam penggunaan seperi panduan log in...

Info SMA Negeri 1 Fakfak Asesmen Nasional 2022, Ini 9 Aspek Penilaian Survei Lingkungan Belajar SMA Negeri 1 Fakfak telah melaksanakan Servei lingkungan belajar dari tanggal 25 s.d 28 Agustus 2022 bertempat dilaboratorium computer 1 dan 2 dengan jumlah peserta 57 guru yang terdaftar di Dapodik SMA Negeri 1 Fakfak 2023.Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) 2022 akan...

90 Peserta Didik SMAN 1 Fakfak dan Karas Ikuti ANBK 2022 Sejak hari Senin s.d Selasa (29-30/08/2022), SMAN 1 Fakfak dan SMA Negeri 1 telah melakukan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) 2022 yang diikuti oleh perwakilan peserta didik sebanyak 45 orang. Hal ini sesuai dengan Peraturan Kepala Badan Standar, Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kemendikbudristek N0 013/H/PG.00/2022 Tentan...

Jadi Guru Favorit yang Disukai Banyak Siswa? Yuk Coba deh 5 Tips Ini! Menjadi guru bukanlah merupakan tugas yang mudah. Seorang guru tidak hanya dituntut untuk bisa mengajarkan ilmu, tetapi juga harus menjadi teladan yang baik bagi anak didiknya, terlebih jika bisa menjadi guru favorit yang disukai para siswa. Siswa yang telah menjadikan salah satu gurunya sebagai favorit akan lebih mudah men...

Penilaian Akhir Semester Berbasis Exam Smansa Pro di SMA Negeri 1 Fakfak Langkah Awal Menuju Digitalisasi Pendidikan Tanggal 30 Mei s/d 7 Juni 2022, menjadi hari pelaksanaan Penilai Akhirr Semester bagi kelas 10 dan 11 di SMA Negeri 1 Fakfak. Seluruh pemangku kebijakan di SMA Negeri 1 Fakfak berjibaku dan saling berkoordinasi serta bekerjasama walaupun ada pro dan kontra sedikit un...

Informasi Kelulusan SMA Negeri 1 Fakfak Tahun Pelajaran 2021/2022, Diumumkan Lewat Website Sekolah, Begini Cara Siswa Dapatkan SKL Pengumuman kelulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) tahun 2022 harus dilakulan secara online mengingat pandemic COVID-19 yang sedang merebak. Mengacu pada Peraturan Sekertaris Jenderal Kementerian Pendidikan, Kebudayaan dan Riset Nomor 1 Tahun 2022, kelulusan...

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan bahwa kesehatan dan pendidikan menjadi pondasi untuk menghadapi era persaingan antarnegara yang semakin ketat. "Jangan melupakan yang namanya gizi, jangan lupakan pendidikan karena itu merupakan pondasi yang kita perlukan dalam rangka menghadapi kompetisi atau persaingan antarnegara nantinya," kata Presiden Jokowi, usai menyerahkan Kartu Indonesia Pin...

Akhir-akhir ini, berita tentang perilaku negatif anak-anak dan remaja semakin mengkhawatirkan. Dari mulai aksi kekerasan, pelanggaran moral, penggunaan obat-obatan terlarang, kekerasan sesksualitas, hingga kasus pembunuhan seringkali terjadi. Yang lebih menyedihkan lagi, beberapa kasus tersebut dilakukan oleh anak-anak yang masih berusia sangat muda. Kondisi ini tentu membuat ban...